Edisi Maret 2014

Jika biasanya kita membahas mengenai perjuangan perempuan pada bulan April, maka kami mencoba langkah yang berbeda.
Bulan ini kami mengetengahkan tema inspiring woman dalam rangka membuka wawasan kita bahwasanya perempuan-perempuan hebat di luar sana juga patut kita teladani selain sosok seorang Kartini. Tak hanya emansipasi yang diperjuangkan melainkan juga penemuan-penemuan hebat yang mampu mempengaruhi dunia seperti Cleopatra, Ada Lovelace, Amelia Earheart dan masih banyak lagi yang lainnya. Continue reading

Intimate edisi #26 pdf

Total Downloads: 13626 Downloaded

Intimate edisi #26 exe

Total Downloads: 1644 Downloaded